chelsea@senada fm[Riedl Umumkan Pemain Timnas Pra Olimpiade] Riedl Umumkan Pemain Timnas Pra Olimpiade
Jakarta (ANTARA) - Pelatih Alfred Riedl mengumumkan nama-nama pemain untuk masuk Tim Nasional Pra Olimpiade 2012.
Keputusan itu dikeluarkan Senin setelah ia melakukan diskusi dengan para asistennya, demikian seperti dikutip situs resmi PSSI, Senin.
Sebelum menentukan pilihannya, Alfred Riedl telah menyeleksi lebih dari 80 pemain yang dilakukan dalam tiga fase sejak tanggal 7 Januari 2010.
Para pemain terpilih ini akan mulai menjalani pelatnas 24 Januari 2011. Kurnia Meiga dan kawan-kawan akan digembleng dengan serius sebelum menjalani laga kandang melawan Turkmenistan pada 23 Februari 2011.
Catatan pelatih dari hasil ini dapat berubah sewaktu-waktu jika terjadi cedera pada pemain atau pencoretan yang disebabkan oleh indispliner ataupun penurunan performa bermain selama mengikuti pemusatan latihan.
Berikut adalah pemain terpilih untuk Pra Olimpiade 2012 : 1. KURNIA MEGA (AREMA INDONESIA) 2. ARDITANI ARDIYASA (PERSIJA) 3. MUHAMAD RIDWAN (PERSITA) 4. ABDUL HAMID MONY (PERSIBA) 5. SAFRI UMI (PERSIRAJA) 6. DIAZ ANGGA PUTRA (PERSIB ) 7. AHMAD FARIZI (AREMA INDONESIA) 8. GUNAWAN DWI CAHYO (SRIWIJAYA FC) 9. RAHMAT LATIF (SRIWIJAYA FC) 10.FACHRUDIN (PS. SLEMAN) 11.SEPTIA HADI (PSPS PEKANBARU) 12. OKTO MANIANI (SRIWIJAYA FC) 13. DENDI SANTOSO (AREMA INDONESIA) 14. EGI MELGIANSYAH (PELITA JAYA) 15. HENDRO SISWANTO (LAMONGAN) 16. RAMDANI LESTALUHU (PERSIJA) 17. NASUTION KARUBABA (PERSEMAN) 18. ENGELBERTH SANI (PELITA JAYA) 19. JOHAN YOGA (PERSIB) 20. RISHADI FAUZI (PERSITA) 21. ARIS ALFIANSYAH (PERSELA) 22. TITUS BONAI (PERSIPURA) 23. RISKY NOVRIANSYAH (PERSIJAP) 24. DAVID LALI (PERSIPURA) 25. YONGKI ARIWIBOWO (AREMA) 26. RUBEN WARBANARAN (Masih dalam proses WNI & paspor Indonesia).
Senin, Januari 17, 2011
Riedl Umumkan Pemain Timnas Pra Olimpiade
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
www.senadafm.com
Live Streaming : www.senadafm.com
Contact Me :
Call us:
Radio SENADA 105.2 FMJl. Kembang No. 47
Tel. 0768-325595 (studio)
Fax. 0768-22169
Tembilahahan - INHIL-RIAU
email : senadafm@yahoo.com
Counter
KBR 68 H
http://kbr68h.com/berita?format=feed&type=atom
Pengunjung Online
http://www.senadafm.com
Hasil Akhir Pemilu 2009
Blog Archive
-
▼
2011
(21)
-
▼
Januari
(21)
- Pelatih Korsel: Hari ini, Ji-Sung Pensiun!
- Ini Monumen Paul 'si Gurita' Memeluk Bola
- SNMPTN Jalur Undangan Prioritaskan Sekolah Negeri
- John Jerome Miliki Tiga Buah Paspor AS
- Bermodal Rp 50 Ribu, Mahasiswa Makassar Ciptakan U...
- Once : Hubungan Saya dengan Dhani Baik-Baik Saja
- Tertipu Suami Berkelamin Wanita
- Inter Keempat Setelah Menang Lima Kali Bersama Leo...
- Bendera Palestina Berkibar di Amerika
- Ditanya Keterlibatan CIA, Dubes AS: Gayus itu Pers...
- Danang Terpilih Sebagai Ketua Ombudsman RI
- Ini Alasan Hakim Memvonis Enteng Gayus
- Film Indonesia 2011, Semakin Banyak Pilihan
- Film Indonesia 2011, Semakin Banyak Pilihan
- Wah, Kejutan! Luna Maya Sambangi 'Dahsyat'
- OPERA VAN JAVA Terimbas Kasus Andre Taulani
- Rumah Pengaduan Kebohongan Publik Akan Didirikan
- Satgas Tak Akan Mundur Terkait Tudingan Gayus
- Tokoh Lintas Agama Desak Pemerintah Akhiri Penging...
- Riedl Umumkan Pemain Timnas Pra Olimpiade
- RIM Setuju Saring Konten Porno dengan Syarat
-
▼
Januari
(21)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar