Bank Pembangunan Asia (ADB) memberikan tambahan pinjaman senilai US$ 280 juta atau sekitar Rp 3,4 triliun untuk proyek infrastruktur di Indonesia.
ADB memprediksi pemerintah Indonesia masih membutuhkan sekitar US$ 65 miliar untuk membangun infrastruktur baru pada tahun 2005-2009. Sekitar US$ 25 miliar akan dibiayai dari anggaran pemerintah, US$ 14 miliar dari perbankan domestik, dana pensiun dan asuransi, US$ 10 miliar dari mitra bilateral dan multilateral dan sisanya harus diambil dari sektor swasta.
ADB mencatat pertumbuhan investasi di bidang infrastruktur di Indonesia sudah meningkat menjadi 3,3 persen PDB pada tahun 2006 dibanding 2,9 persen pada 2005.
Kamis, November 27, 2008
RI Dapat Utangan Rp 3,4 Triliun dari ADB
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
www.senadafm.com
Live Streaming : www.senadafm.com
Contact Me :
Call us:
Radio SENADA 105.2 FMJl. Kembang No. 47
Tel. 0768-325595 (studio)
Fax. 0768-22169
Tembilahahan - INHIL-RIAU
email : senadafm@yahoo.com
Counter
KBR 68 H
http://kbr68h.com/berita?format=feed&type=atom
Pengunjung Online
http://www.senadafm.com
Hasil Akhir Pemilu 2009
Blog Archive
-
▼
2008
(149)
-
▼
November
(10)
- Jatah Riau 800 Ribu Bibit Pohon
- Hari Ini, KPUD se-Riau Dilantik
- Guru Non-PNS Pertanyakan Kesra
- Desk Pemilu, Perlu atau Tidak?
- Polisi Periksa Tiga Wartawan Media Lokal
- Gubernur se-Indonesia Akan Deklarasi Anti Korupsi
- RI Dapat Utangan Rp 3,4 Triliun dari ADB
- Arab Saudi Hadang Haji Paspor Hijau
- Lagu 'Shadow' milik Nidji theme song
- Foto Angelina Jolie Kecewakan Orang Tua Brad Pitt
-
▼
November
(10)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar